Sabtu, 05 Juli 2014

Kebaikan

Kebaikan itu tidak dilihat dari besar kecilnya sesuatu yang orang berikan ke kita.
Tapi dilihat dari keikhlasannya.
Terkadang apa yang kita berikan pada mereka, mereka hanya menganggap bahwa itu adalah hal yang kecil.
Tapi sesuatu itu sungguh sangat besar karena kita balut dengan keikhlasan.
Saudaraku...
Tak sepantasnya kita menilai suatu kebaikan dari apa yang tampak oleh kasat mata kita.
Bahwa karena kebaikan itu dapat mengubah kebencian menjadi kasih sayang, dapat pula merekatkan kembali tali ukhuwah yang telah renggang.
Begitu besar dampak positif kebaikan jika kita melakukannya dengan keihlasan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar